Kompetensi: Analisis, strategi, kepemimpinan
Strategis dan mandiri, INTJ memiliki visi yang jelas dan kemampuan untuk merencanakan masa depan. The Mastermind, Merancang sistem organisasi, Membuat sasaran dan langkah strategis
Introvert | Intuiting Introvert | Thinking Introvert | Judging |
---|---|---|---|
Individu yang sumber energi psikisnya berasal dari dalam diri | Fungsi memadukan hal-hal yang berbeda menjadi harmoni | Fungsi untuk memilih kata yang tepat dalam menjelaskan sesuatu (hal/kejadian) | Orientasi pada pengambilan keputusan |
Merasa lebih bersemangat setelah melakukan aktivitas kontemplasi | Kekuatan untuk membentuk bayangan masa depan (visi) | Kekuatan untuk mengelompokkan berbagai hal | Bersikap terorganisir |
Menyukai pekerjaan/tugas yang dilakukan secara mandiri | Proses memahami pesan dari berbagai simbol | Proses analisa dan pemecahan masalah | Suka pada keadaan pasti |
Cenderung bersikap reseptif | Transendental | Critical thinking | Cenderung fokus |
Cenderung pasif dalam berkomunikasi | Cenderung direktif |